News

436 CASN dan PPPK di lingkungan Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Serang resmi dilantik dan diberikan SK pengangkatan.
Kepala DLH Kota Tangerang Selatan, Wahyunoto Lukman ditetapkan tersangka kasus pengelolaan dan pengangkutan sampah Rp75 miliar oleh Kejati Banten.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah atau DPRD Provinsi Banten, Dede Rohana Putra siap ikut serta dalam kontestasi pemilihan Ketua DPD PAN Kota ...
Sang mega bintang Cristiano Ronaldo terus menunjukan tajinya, meski sudah berumur 40 tahun, usia yang sangat tua untuk pemain sepak bola profesional.
TRIBUNBANTEN.COM - Simak 30 link Twibbon Hari Kartini 21 April 2025, desain menarik dan gratis. Dalam memperingati Hari Kartini 21 April 2025, berikut ini kumpulan Twibbon yang bisa diunduh gratis.
Enam daerah di Banten berpotensi diguyur hujan. Hal itu berdasarkan prakiraan cuaca Banten yang dirilis BMKG, Rabu (16/4/2025).
Berikut ini jadwal siaran langsung bola malam ini, 15-17 April 2025: Ada duel Aston Villa vs PSG, Dortmund vs Barcelona.
Menpan-RB Rini Widyantini memperkirakan ada sekitar 700 dosen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang mengundurkan diri.
Satu unit kendaraan dinas jenis sepeda motor bermerek Yamaha Vega milik Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Lebak, tidak diketahui keberadaannya.
Berita Citra Maja City - Pemkab Lebak Bakal Bangun Rumah Sakit Baru di Citra Maja City, Perkiraan Anggaran Rp200 Miliar ...
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten masih menelusuri aliran dana dalam kasus korupsi pengelolaan dan pengangkutan sampah di Kota Tangerang Selatan.